Berita

Berita - JEMPUT BOLA PEREKAMAN KTP ELEKTRONIK DAN IKD DI SMA NEGERI 1 PURI KABUPATEN MOJOKERTO

Dispendukcapil Kota Mojokerto

Kegiatan Jemput Bola Perekaman KTP-el dan pendaftaran aktivai IKD di sejumlah sekolah setingkat SMA kali ini berlokasi di SMAN 1 Puri Kabupaten Mojokerto pada hari Selasa tanggal 27 Agustus 2024.